Langsung ke konten utama

5. Gitar Elektrik

 






Jenis-jenis gitar yang kelima adalah gitar elektrik. Gitar elektrik adalah jenis gitar serbaguna yang hadir dalam berbagai bentuk dan ukuran. Jenis perangkat keras yang digunakan pada gitar elektrik bisa sangat berbeda dari satu gitar ke gitar berikutnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

4. Gitar Hollowbody & Semi-Hollow

Jenis-jenis gitar yang keempat adalah gitar hollowbody dan semi-hollow. Jenis gitar ini adalah gitar elektrik dengan bodi berlubang. Perbedaan antara hollowbody dan gitar semi hollow dapat dilihat pada rongga internal body gitar.

2. Gitar Akustik Senar Baja

  j enis-jenis gitar yang kedua adalah gitar akustik senar baja. Terdapat dua jenis gitar akustik, yakni klasik dan senar baja. Gitar klasik menggunakan senar nilon (seperti dijelaskan di atas) dan gitar senar baja menggunakan senar baja. Terdapat tiga tipe bodi utama untuk gitar akustik senar baja yaitu dreadnought, parlour, dan jumbo. Ada pula variasi dan bentuk lain di luar ketiganya, yakni gitar travel.

1. Gitar Klasik (Nylon String Acoustic)

  Jenis-jenis gitar yang pertama adalah gitar klasik. Gitar klasik juga dikenal sebagai gitar akustik senar nilon (Nylon String Acoustic) karena menggunakan senar nilon. Pada jenis gitar akustik, Anda tak perlu mencolokkannya menggunakan listrik untuk memainkannya.